Berita GAKOPSYAH
Pelatihan Manajemen Resiko Koperasi Syariah
Kamis, 25 Agustus 2022
Pelatihan Manajemen Resiko Koperasi Syariah

Bismillahirahmanirahim

Assalamualaikum wr. wb.


Beberapa permasalahan klasik gerakan koperasi diantaranya 

 Lemahnya partisipasi anggota

 Kurangnya permodalan

 Lemahnya pengawasan

 Lemahnya Manajemen risiko


Mencermati hal diatas Gakopsyah Jabar memfasilitasi Anggota dan Non Anggota untuk mengupgrade kompetensi SDI dibidang Pengelolaan Resiko di Koperasi Syariah.


Untuk Itu Kami Mengundang Bapak / Ibu untuk mengikuti:


Pelatihan Manajemen Resiko Koperasi Syariah


Waktu Kegiatan:

Kamis, 25 Agustus 2022

Pukul 08.00 - Selesai


Narasumber :

Bp. Setiyadi Nuryatin

Praktisi koperasi syariah dengan pengalaman lebih dari 10 tahun di dunia Perbankan


Tempat

Gedung Gakopsyah Jabar

Jl. Soekarno Hatta no 590 MIM Blok H 23


Pelatihan ini sangat Cocok Untuk:

• Pengawas Manajemen

• Divisi Pengawasan Internal

• Divisi Manajemen Resiko

• Peminat / Pemerhati Manajemen Resiko Koperasi Syariah


Investasi Kegiatan

Non Anggota Gakopsyah

Rp 500.000,-  Rp 300.000

Anggota Gakopsyah

Rp 500.000,-  Rp 250.000


Link Pendaftaran:


Pembayaran Via transfer rek GAKOPSYAH JABAR di BSI no 9000900025


Amankan Kursi Anda Segera!

Peserta Terbatas hanya untuk 20 orang 

Konfirmasi & Narahubung via WA nomor 0812-2416-2841 atau 0815-714-3058

-------------------------------------------

Note :

Peminat kegiatan ini dicatat sebagai peserta jika sudah mengisi google form pendaftaran dan membayar biaya pelatihan.

Berita Lainnya
🔴  Lembaga Keuangan Syariah | Solusi dan Strategi Hadapi BANK EMOK ditengah Resesi Dunia 2023 �
Jum'at, 21 Oktober 2022

Lembaga Keuangan Syariah tidak boleh kalah dengan bank emok (lembaga keuangan ilegal) cara dalam video ini dapat dengan cara bertarung dan cara halus. silahkan tonton video ini agar Lembaga keuangan Mikro tidak kalah dengan bank Emok! Klik Link Dibawah: https://youtu.be/KJojInsMFaE

Workshop Business Plan 2018
Kamis, 23 November 2017

Workshop Business Plan 2018

GakopsyahTalk 4: Pengawasan Oleh OJK Peluang dan Tantangan
Jum'at, 02 Desember 2022

GakopsyahTalk 4: Pengawasan Oleh OJK Peluang dan Tantangan Rabu, 7 Desember 2022 9:00-10:30 WIB Via ZOOM

Sertifikasi Manajer/Kepala Cabang KSP/ KSPPS/ BMT 7-15 Maret 2023
Senin, 06 Maret 2023

Sertifikasi Manajer/Kepala Cabang KSP/ KSPPS/ BMT 7-15 Maret 2023 Pelaksanaan OFFLINE 14-15 Maret 2023 Tempat Gedung Gakopsyah Jabar Bandung

Anggota GAKOPSYAH

Jl Pangumbahan Jaringao Rt.02 Rw 03 Desa Pangumbahan Kecamatan Ciracap Kabupaten Sukabumi

Jl,Pamekar Raya no.69 Bandung

Jl. Otto Iskandardinata No. 39 Ciamis

Konsultasi Ekonomi Syariah

Konsultasi Ekonomi Syariah bersama DPS GAKOPSYAH Klik Disini

Lihat Semua Konsultasi
Berita Terbaru
Webinar Merajut Kesejahteraan & Keberkahan dengan Mengenal Konsep Koperasi Syariah

Hari/Tanggal: Jumat 22 Maret 2024 Waktu: Pukul 09.00 WIB Tempat: Via Zoom Pembicara: Dr. Budi Sholihin, M.A. >WAKA IV Baznas Kab. Sumedang >Ketua DPS Gakopsyah Jabar Siapa yang harus mengikuti: + Pengurus Koperasi Karyawan + Pengurus Koperasi Sekolah + Karyawan Barus Koperasi Syariah

Jadwal Shalat

PENYESUAIAN JADWAL SHALAT UNTUK SELURUH DAERAH DI JAWA BARAT :

Kota Koreksi (menit) Kota Koreksi (menit)
Banjar - 3 Bekasi + 3
Bogor + 3 Ciamis - 3
Cianjur + 2 Pangandaran - 3
Cirebon - 3 Depok + 3
Garut - 1 Indramayu - 3
Karawang + 2 Kuningan - 3
Majalengka - 2 Purwakarta + 1
Subang - 1 Sukabumi + 3
Sumedang - 1 Tasikmalaya - 2
Lokasi Kami
Statistik Pengunjung
Content View Hits : 237.755

Copyright 2017, GAKOPSYAH JAWA BARAT.